RSS

Sampah oh sampah

Setiap kali selesai membuat boneka, maka saya akan dihadapkan pada ini;


Sisa-sisa kain flanel! Tidak terpakai, menumpuk dan jadi sampah.
Ih sayaaaaaaaang :( *jiwa pelitnya keluar haha

Akhirnya saya pilah-pilah kembali tumpukan sampah flanel tadi. Dipola kembali menjadi ini;



Lingkaran kecil lingkaran keciill..

---

Yak, siap dipakai :D

Ide 1
Tempel di kaos, hihi ceritanya ini bintang tapi belum ku jahit. Setelah selesai ku posting kembali yaa :)




  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 comments:

Post a Comment

Daisypath Friendship tickers